“Penjaga warung terbangun dan meneriaki maling. HMP pun sempat melarikan diri dan dikejar oleh warga. Setelah tertangkap langsung diserahkan ke Mapolsek berikut dengan barang buktinya,” ujar AKP Miptahuddin.
Ketika disinggung apa motif HMP melakukan pencurian handphone, Kapolsek Barumun mengatakan untuk makan.
RZ/ed. MN