LimaSisiNews, Padang Lawas (Sumut) –
Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kabupaten Padang Lawas (Palas) kembali mengikuti rapat kordinasi (Rakor) mingguan pengendalian inflasi daerah pekan pertama di bulan Juli, bersama Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) yang digelar secara virtual melalui aplikasi zoom meeting di Ruang Rapat Kantor Bupati Palas. Selasa (02/07/2024).
Dalam agenda rapat kordinasi (Rakor) yang dimaksud terdiri dari pembahasan langkah konkret pengendalian inflasi di daerah tahun 2024.